Contoh Soal Logaritma
Pelajaran matematika menjadi salah satu mata pelajaran yang dihindari oleh sebagian orang. Mungkin hal ini tidak berlaku bagi Anda yang menyukai pelajaran berhitung yang satu ini. Namun pelajaran ini menjadi momok bagi setiap orang yang tidak menyukainya. Banyak orang yang merasa bingung, malas, atau bahkan merasa pusing jika dihadapkan soal yang memiliki angka berderet ini. Namun Anda tak perlu takut dengan pelajaran yang satu ini. Pelajaran ini tentu tidak sepenuhnya menyeramkan.
Kini banyak media di internet yang menyediakan informasi mengenai materi pelajaran dengan cara pembahasan yang mudah dipahami. Misalnya materi mengenai persilangan pada pelajaran biologi, atau materi kecepatan pada pelajaran fisika, atau bahkan materi logaritma pada pelajaran matematika. Semua informasi di internet tentunya sudah lengkap.
Kin limafakta.com menjadi salah satu media pemberi informasi mengenai berbagai hal yang bisa Anda terapkan sebagai media informasi dan pembelajaran, termasuk juga dengan pembelajaran logaritma pada matematika. Sebelum membahas mengenai contoh soal logaritma dan pembahasannya, ada baiknya Anda mengetahui beberapa hal mengenai mata pelajaran yang satu ini.
Bagi Anda yang berprofesi sebagai guru mungkin akan kewalahan menghadapi murid yang tidak suka ketika mata pelajaran matematika dimulai. Tugas Anda sebagai guru adalah memberikan pemahaman dan melakukan cara terbaik agar murid tidak lagi takut pada pelajaran matematika.
- Memberikan pemahaman kepada anak bahwa matematika bukan pelajaran yang mengerikan, bahkan sebuah pelajaran yang menyenangkan. Anda bisa melakukannya dengan memberikan cara yang paling sederhana.
- Memberi apresiasi jika murid menjawab pertanyaan dengan benar. Hal ini akan menambah semangat Anak untuk terus belajar.
- Jangan pernah marah ketika murid salah mengerjakan. Jika murid salah dalam menjawab soal, Anda sebagai guru jangan langsung menyalahkan namun memberi penjelasan mengenai jawaban yang benar. Jika Anda langsung menyalahkannya, hal ini akan berimbas pada mental anak yang semakin ciut dan menjadi trauma dengan pelajaran yang satu ini.
Jika sudah, mari kita kembali lagi pada topik pembicaraan, yaitu contoh soal logaritma dan pembahasannya. Sebelumnya, tahukah Anda mengenai logaritma? Logaritma merupakan kebalikan atau invers pada sebuat pemangkatan atau biasa disebut eksponen.
Contohnya :
Jika ab = n maka alog n = b
Dengan ketentuan a lebih dari 0 (a>0) dan tidak sama dengan 1 (a0). Sedangkan x merupakan bilangan yang dicari, dengan ketentuan x>1.
Sama halnya jika huruf diatas diganti dengan angka. Misalnya
23 = 8 maka 2log 8 = 3
52 = 25 maka 5log 25 = 2
20 = 1 maka 2log 1 = 0
Pada logaritma tentunya juga memiliki sifat yang wajib Anda ketahui. Misalnya
alog a = 1
alog 1 = 0
alog an = n
alog bn = n.alog b
alog b.c = alog b + alog c
alog b/c = alog b – alog c
Itu dia sifat logaritma yang wajib Anda ketahui. Selain sifat sifat tersebut, Anda juga harus memahami mengenai sifat persamaan dari logaritma.
- Sifat yang pertama adalah perkalian. Sifat ini merupakan hasil dari penjumlahan dua logaritma. Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, bahwa alog b.c merupakan hasil penjumlahan dari alog b + alog c. Adapun ketentuan pada sifat ini di mana a, b dan c memiliki nilai lebih dari 1.
- Berbeda halnya dengan perkalian logaritma. Jika sebelumnya dibahas mengenai sifat perkalian logaritma yang berasal dari dua logaritma yang dijumlahkan, kali ini dibahas mengenai perkalian dari dua logaritma. Contohnya pada perkalian alog b x blog c maka memiliki hasil alog c. Dengan ketentuan a lebih dari 1.
- Sifat pembagian logaritma juga penting untuk Anda ketahui. Hampir mirip dengan sifat perkalian, yang membedakan adalah hasil merupakan pengurangan dari dua logaritma. Seperti yang telah dijelaskan diatas bahwa alog b/c sama dengan alog b – alog c. Dengan catatan a, b, dan c lebih dari 1.
- Sifat perpangkatan. Misalnya pada logaritma alog bn memiliki hasil sama dengan n.alog b.
- Sifat selanjutnya hanya dimiliki jika bilangan pokok sebanding dengan bilangan numerus. Misalnya alog an maka hasilnya sama dengan n.
- Perpangkatan yang berbeda dengan sebelumnya. Jika perpangkatan logaritma dari a.alog b maka hasilnya sama dengan b.
- Dan tentunya masih ada lagi sifat logaritma yang perlu Anda ketahui dan dipelajari.
Ini dia contoh soal logaritma :
²log 8 = 3
3log 27 = 3
Itu dia informasi mengenai logaritma yang bisa Anda pelajari dengan sederhana. Anda tak perlu khawatir karena belajar matematika, terutama logaritma itu bukan hal yang sulit. Selagi Anda memahami inti dari pelajaran logaritma, Anda pasti akan bisa mengerjakannya dengan mudah. Semoga informasinya bermanfaat. Selamat mencoba untuk mengerjakan.
Kamu Suka Game Perang Baca Juga : Game Perang Terbaik 2020